Yth. Ibu Ita, Ibu Trini, Ibu Isti, Ibu Siti Julaeha, Ibu Siti Aisyah, Bu Sandra
Bapak Udan, Bapak Adi Suryanto, Bapak Herman
Sehubungan dengan presentasi usulan penelitian evaluasi prodi di lingkungan FKIP, kami mohon kesediaan Ibu dan Bapak untuk menjadi penilai pada presentasi usulan penelitian tersebut.
Waktu presentasi : Hari Senin 27 Maret pukul 13.30-16.00 dan Rabu pukul 09.00-selesai.
Tempat : Ruang Sidang 3 FKIP
Mohon konfirmasi, apakah Ibu dan Bapak dapat membantu kami pada kedua tanggal tersebut.
Pembagian Reviewer (sementara)
PBIS : Bu Isti dan Bu Ita
PBIN : Bu Ita dan Bu Isti
PFIS: Bu Ita dan Bu Isti
PKIM (2) : Bu Siti J dan Pak Adi
PEKO : Pak Adi dan Bu SitiJ
PGSD (2) : Bu Trini dan Bu Amalia/Bu Siti A
PMAT : Bu Trini dan Bu Amalia/Pak Udan
PBIO (2) : Pak Herman dan Bu Sandra
PPKn : Bu Sandra dan Pak Herman
Terima kasih atas perkenan Ibu dan Bapak untuk membantu kami.
Salam
Submitted by sekrelppm on Monday, 27 March 2017 - 07:54.