You are here

RAPIM Plus

Pelaksana Kegiatan: 
Ketua LPPM

Tanggal Kegiatan: 
Friday, February 15, 2019 - 09:00 to 12:00

Tempat Kegiatan: 
Ruang Sidang Rektorat Lantai 1

Penyelenggara Kegiatan: 
Rektor

Keterangan Kegiatan: 

Yth.  1. Para Wakil Rektor

         2. Para Dekan

         3. Para Ketua Lembaga

         4. Para Kepala Biro

         5. Para Staf Ahli

         

 

Sehubungan dengan adanya penambahan daftar undangan dan perubahan tempat rapat, bersama ini kami sampaikan bahwa RAPIM Plus terkait  IKU UT yang baru dari Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi yang harus diberi tanggapan hari ini, semula akan dilaksanakan di Ruang Sidang Rektorat Lt. 1 diubah menjadi bertempat di Operation Room, Gd. Biro Lt. 1.

 

Hari/tanggal: Jumat, 15 Februari 2019

Waktu: Pkl 09.00 WIB - selesai

Tempat: Operation Room, Gd. Biro Lt. 1.

Agenda: Mengkaji dan memberi tanggapan atas IKU UT 2019

 

Atas perhatian dan kehadiran Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.

 

 

Rektor,

 

TTD

 

Prof. Ojat Darojat, Ph.D.

NIP 196610261991031001


Submitted by sekrelppm on Friday, 15 February 2019 - 08:30.